- PENDAHULUAN
Perbedaan mendasar antara seseorang sekretaris biasa dengan sekretaris yang profesional adalah terletak dari karakteristik kepribadiannya. Mereka yang profesiaonal memandang keberhasilannya ditentukan oleh sikap pada pekerjaan yaitu sikap mental positif, kreatif, komitmen pada janji, kemampuan membangun hubungan baik dengan pekerjaan dan dinamis serta proaktif dalam menyelesaikan pekerjaan.
Untuk memiliki karakteristik profesional tersebut, para sekretaris harus melakukan berbagai pendidikan dan pelatihan serta memiliki motivasi untuk berubah. Untuk membantu membangun karakteristik profesional tersebut kami Secretary Network, sebuah Forum Pengembangan Sekretaris bermaksud mengadakan Program Pelatihan dengan tema "Personal Development for Secretary".
- TUJUAN
- Peserta mampu mengembangkan potensi diri mereka umtuk berubah menjadi sekretaris yang memiliki mental professional
- Peserta akan memiliki sikap positif dan proaktif dalam bekerja
- Peserta menjadi orang yang dapat diandalkan dan dapat dipercaya oleh lingkungannya
- Peserta dapat meningkatkan kepercayaan diri mereka dan lebih asertif
- SASARAN PESERTA
Peserta yang diharapkan hadir adalah :
- Sekretaris Senior
- Staff Administrasi
- Sekretaris Yunior yang bekerja diatas 3 Tahun
- RENCANA PELAKSANAAN
Seminar ini rencananya diselenggarakan pada hari Kamis-Jumat, 21-22 Mei 2015 di Gedung SMESCO Lt. 10 Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 94 Pancoran - Jakarta Selatan
- RENCANA MATERI DAN PEMBICARA TRAINING
Hari Pertama
WAKTU |
MATERI TRAINING |
08.00 - 09.00 |
Registration |
09.00 - 10.30 |
Sesi 1
POSITIVE MENTAL ATTITUDE DEVELOPMENT
Pokok Bahasan :
- Mengapa perlu mental positif?
- Kekuatan mental positif dalam pekerjaan
- Teknik mengembangkan mental positif
|
10.30 - 11.00 |
Coffee Break |
11.00 - 12.30 |
Sesi 2
CHARACTER BUILDING
Pokok Bahasan :
- Memahami karakter personal
- Self Concept & self esteem
- Memahami social karakter manusia
- Menjadi Pribadi yang berkarakter positif
|
12.30 - 13.30 |
Makan Siang |
13.30 - 15.00 |
Sesi 3
SELF CONFIDENCE BUILDING
Pokok Bahasan :
- Konsep pengembangan diri
- Peran kepercayaan diri bagi kesuksesan
- Memahami kelemahan dan kekuatan diri
- Teknik meningkatkan kepercayaan diri
|
Hari Kedua
WAKTU |
MATERI TRAINING |
08.00 - 08.30 |
Registration |
08.30 - 10.00 |
Sesi 4
HOW TO SET GOALS THAT CAN BE ACHIEVED
Pokok Bahasan :
- Mengapa perlu pencapain tujuan
- Teknik efektif pencapaian tujuan
- Mengenali hambatan dan solusinya
|
10.00 - 10.30 |
Coffee Break |
10.30 - 12.00 |
Sesi 5
LEADERSHIP
Pokok Bahasan :
- Pemahaman pemimpin
- Bagaimana proses memimpin
- Menjadi pemimpin yang efektif
|
12.00 - 13.30 |
Friday Prayer & Lunch |
13.30 - 15.00 |
Sesi 6
MOTIVATING YOURSELF
Pokok Bahasan :
- Mengapa manusia perlu motivasi
- Bagaimana teknik membangun motivasi kerja yang tinggi?
- Hambatan manusia termotivasi
- Membakar sumbu motivasi diri
|
- TRAINER
- Professional Trainer
- Praktisi Pengembangan Kepribadian
- Psikolog
- INVESTASI
Rp. 2.000.000,- / peserta
Biaya ditransfer ke Bank BNI Cab. Melawai Raya
No. Acc. 173.68.567 a.n. Intipesan Pariwara
(Biaya sudah termasuk materi pelatihan & makan siang)
Untuk Informasi dan pendaftaran lebih lanjut dapat menghubungi
Sekretaris Network
Gedung SMESCO Lt. 10, Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 94, Pancoran - Jakarta Selatan
Telp : (021) 791 888 78, 791 889 87, 9810 0014
Fax : (021) 791 889 87
Email : info@sekertarisnetwork.com
Attn : Sisca & Elly